Semarakkan HUT Bhayangkara Ke- 78 , Kapolrestabes Makassar : Junjung Tinggi Sinegritas Dan Menuju Indonesia Emas

Semarakkan HUT Bhayangkara Ke- 78 , Kapolrestabes Makassar : Junjung Tinggi Sinegritas Dan Menuju Indonesia Emas

Intelijennews.com – Makassar- Upacara perayaan (HUT) ke-78 Bhayangkara digelar di Polrestabes Makassar Dan upacara itu di hadiri Pak Wali dan Dandim dan beberapa dari jajaran Polsek yakni dari polsek :

1. Polsek Biringkanaya
2. Polsek Bontoala
3. Polsek Panakukang
4. Polsek Mariso
5. Polsek Ujung pandang
6. Polsek Tamalate.
Dan turut ikut serta dari Satpol PP makassar ,PKPM Makassar ,Bankompol Makassar . Senin (01/07/2024)

 

Pantauan dari media Intelijen NEWS di lokasi, upacara di pimpin langsung oleh Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Dr Mokhamad Ngajib S.I.K. M.H dengan tema HUT Bhayangkara tahun ini adalah ‘Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.

Dalam upacara dan Semarak HUT Bhayangkara ini juga dilakukan penganugerahan dan tanda kehormatan kepada Jajaran kepolisian yg sudah hadir .

diberikan kepada anggota Polri yang berjasa besar dengan keberanian, kebijaksanaan, dan ketabahan luar biasa melampaui panggilan kewajiban yang disumbangkan untuk kemajuan dan pengembangan untuk memberikan pelayananan yg baik dari yg terbaik untuk masyarakat .

Pewarta : Omput
Editor : Adhy Korwil

Tinggalkan Balasan