ISI TEKS SUMPAH PEMUDA, TUJUAN DAN MAKNANYA

ISI TEKS SUMPAH PEMUDA, TUJUAN DAN MAKNANYA

INTELIJENNEWSPeringatan hari Sumpah Pemuda setiap 28 Oktober berawal dari perhelatan Kongres Pemuda 1dan 11 yang kemudian dituangkan kedalam isi teks Sumpah Pemuda.

Kongres Pemuda 1diadakan oleh para Pemuda dari berbagai organisasi kewilayaan di indonesia pada 20 April 1926 -2 Mei 1926.

Para Pemuda menilai, perlunya bahasa persatuan dan kesatuan untuk Kemerdekaan Indonesia. Kendati begitu. Hasil Kongres 1terwujud

Secara gemblang.

Hal ini membuat perhimpunan pelajar -pelajar Indonesia (pppi) ingin mengadakan kembali Kongres 11 pppi pun mengumpulkan kembali organisasi Pemuda kewilayaan di indonesia.

Kongres Pemuda 11kemudian diadakan diBatavia(kini Jakarta) pada tanggal 27-28 Oktober 1928.para Pemuda Kongres ini kemudian menggagaskan semangat persatuan diantara Pemuda. Terkait sejarah, Bahasa, Hukum Adat, dan pendidikan di sekolah dan dirumah yang Demokratis bagi Pemuda.

Disuatu sisi Pemuda dalam Kongres 11menilai

Perlunya pergerakan Nasional Indonesia.

Hasil Kongres Pemuda 11 dikenal dengan pristiwa SUMPAH PEMUDA 1928.

DENGAN JANJI SETIA.

1,KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA MENGAKUI, BERTUMPAH DARAH YANG SATU, TANAH AIR INDONESIA.

2,KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA MENGAKUI, BERBANGSA SATU, BANGSA INDONESIA.

3,KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA MENGAKUI, MENJUNJUNG BAHASA PERSATUAN, BAHASA INDONESIA.

SUMPAH PEMUDA INI DI RUMUSKAN OLEH.

Ketua ;Soegondo Djojopoespito.

Wakil ketua ;R.M.Joko Marsaid(jong Java)

Sekretaris: Muhamad Yamin (Jong Sumatra bond)

Bendahara Amir Sjarifuddin (islamiten bond)

Pembantu 1;R, Kadja Soengkarna(pemuda Indonesia)

Pembantu 11 ;Rumondor Cornelis lefrand Senduk(selebes)

Pembantu 1v;Johanes Leimena (Ambon)

Pembantu v; Muhamad Rochajani Su’ Ud.

Pengisi acara W, R Supratman pencipta lagu Indonesia Raya.

Makna Sumpah Pemuda bagi ibu Sery Sudarmyantun dalam bukunya bahwa untuk membangkitkan kesadaran masyarakat Indonesia sebagai bahasa yang satu, bagaimana menurut kaum muda sekarang. Tentu semua tujuan yang sama.

By Usman Alis.

Tinggalkan Balasan